Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

pedoman akademik uniss sumber : uniss.ac.id

1 PEDOMAN AKADEMIK UNIVERSITAS SELAMAT SRI TAHUN 2016 -Smart with Morality- “Universitas Selamat Sri (UNISS) senantiasa menjadi perguruan tinggi yang unggul dan terdepan dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dengan tetap memelihara nilai-nilai moral bangsa dan budaya” Juni, 2016 2 PEDOMAN AKADEMIK UNIVERSITAS SELAMAT SRI TAHUN 2016 Tim Penyusun : Puryono, Sri Wahyuni, M. Fatkhan, Suhariyanto, Suparman, Yogi Ardha, Yusrina, Riza Fibriani, Sitta Saraya, Santi R., Suamanda Editor dan Layout : Muhammad Fatkhan Ashari 3 KATA PENGANTAR Dengan mengucapkan syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, Tim Penyusun Pedoman Akademik Universitas Selamat Sri (UNISS) telah selesai menyusun Buku Pedoman Akademik Universitas Selamat Sri (UNISS) tahun akademik 2016/2017 yang akan dijadikan sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan akademik di Universitas Selamat Sri (UNISS). Buku Pedoman ini menyajikan berbagai informasi tentang UNISS yang meliputi Sejarah Universit